Bimtek Rumah Sakit & Puskesmas

Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit.

Rumah sakit merupakan institusi yang sangat kompleks yang terdiri dari beragam risiko. Dalam mengantisipasi risiko-risiko tersebut, diperlukan suatu pendekatan Proaktif dengan Manajemen Risiko untuk mengidentifikasi risiko dan mencegah serta mengantisipasinya sebelum terjadi.

Ruang lingkup manajemen risiko di rumah sakit meliputi Identifikasi Potensi /kerugian akibat cedera, kerusakan properti, atau kerugian keuangan melalui sistem peringatan dini (early warning system). Peltihan ini menjelaskan secara rinci bagaimana mengimplementasikan proses manajemen risiko di rumah sakit dengan Identifikasi & Analisa Risiko serrta Pengelolaan Risiko baik dengan Kontrol Risiko (Risk Control) maupun Pembiayaan Risiko (Risk Financing), Pengelolaan Klaim (Claim Management)  serta latihan identifikasi risiko dan Self Assessment Measure for Risk Management.

Manajemen risiko adalah pendekatan proaktif untuk mengidentifikasi, menilai dan menyusun prioritas risiko, dengan tujuan untuk menghilangkan atau meminimalkan dampaknya. Manajemen risiko korporasi di rumah sakit adalah kegiatan pengendalian yang menyeluruh berupa identifikasi dan evaluasi untuk mengurangi risiko cedera dan kerugian pada pasien, karyawan rumah sakit, pengunjung dan organisasinya sendiri sesuai standard Akreditasi (The Joint Commission on Accreditation of Healthcare Organizations/JCAHO) dan SPIP (Sistem Pengendalian Internal Pemerintahan).

Manajemen Risiko Korporasi di Rumah Sakit ini sifatnya terintegrasi dan diterapkan terhadap semua jenis pelayanan dirumah sakit pada setiap level. Jika risiko sudah dinilai dengan tepat, maka proses ini akan membantu rumah sakit, pemilik dan para praktisi untuk menentukan prioritas dan perbaikan dalam pengambilan keputusan untuk mencapai keseimbangan optimal antara risiko, keuntungan dan biaya.

Dalam praktek, manajemen risiko terintegrasi berarti:  Menjamin bahwa rumah sakit menerapkan system yang sama untuk mengelola semua fungsi-fungsi manajemen risikonya, seperti patient safety, kesehatan dan keselamatan kerja, keluhan, tuntutan (litigasi) klinik, litigasi karyawan, serta risiko keuangan dan lingkungan. Jika dipertimbangkan untuk melakukan perbaikan, modernisasi dan clinical governance, manajemen risiko menjadi komponen kunci untuk setiap desain proyek tersebut. Manajemen risiko adalah sebuah tim yang dikoordinir bersama dalam Komite Peningkatan Mutu, Keselamatan Pasien dan Manajemen Risiko (KPMKP).

Dalam UU RS No. 49 Tahun 2009 dikatakan bahwa rumah sakit wajib memiliki fasilitas dan sistem pengelolaan sarana dan prasarana yang aman. Dengan melakukan asesmen risiko secara proaktif, rumah sakit dapat mencegah bahaya / hazard yang terjadi dengan melakukan kontrol, Mitigasi dan reduksi risiko yang nantinya akan meningkatkan keamanan dan keselamatan bagi semua pengguna rumah sakit.

Materi Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

  1. Overview  Standar Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien Dan Manajemen Risiko  di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Sesuai Standar Akreditasi RS Kemenkes RI (STARKES)
  2. Penetapan Manajemen Risiko Terintegrasi
  3. Proses Manajemen Risiko
  4. Pemetaan Risiko (Risk Mapping)
  5. Latihan Membuat Daftar Risiko (Risk Register)
  6. Latihan Membuat Penanganan dan Pemantauan Risiko
  7. Pengelolaan Klaim
  8. Analisa Risiko Proaktif dengan Metode FMEA
  9. Latihan Analisa Risiko dengan Metode FMEA
  10. Pengendalian risiko Rumah Sakit
  11. Pelaporan Internal dan Eksternal
  12. Monitoring dan Evaluasi Risiko
Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

Sehubung Dengan Penjelasan Di Atas, Dalam Rangka Memahami Serta Meningkatkan Kapasitas Dan Kapabilitas Pemerintah Pusat, Daerah Dan Swasta. Maka Kami Dari PLATINDO Pusat Pelatihan Mengajak Bapak/Ibu/Saudara(i) Untuk Mengikuti Bimbingan Teknis Dengan Tema: Bimtek Manajemen Risiko Rumah Sakit

Metode Bimtek

Pemaparan Materi, diskusi, tanya jawab, studi kasus dan simulasi langsung dengan konsep:

  • 20% Teori berdasarkan literatur praktisi
  • 40% analisa best practices & benchmarking antara: Institusi, korporasi & Industri
  • 40% Studi kasus nyata & brainstorming antara Narasumber / Trainer dengan peserta kegiatan

Pilihan Kelas Pelaksanaan:

  1. Kelas Tatap Muka Di Hotel
  2. Online Zoom Meeting
  3. In House Training

Biaya Bimtek

  • Online Zoom Meeting : Rp. 3.000.000,- (Tiga Juta Rupiah)
  • Non Akomodasi Penginapan : @Rp. 3.750.000,- (Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah)
  • Fasilitas Dengan Penginapan 4 Hari 3 Malam dengan Kamar Twin Sharing (1 Kamar Untuk 2 Orang Peserta) : Rp. 4.750.000,- (Empat Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)
  • Fasilitas Dengan Penginapan 4 Hari 3 Malam dengan Kamar Suite Room (1 Kamar Untuk 1 Orang Peserta) : Rp. 5.750.000,- (Lima Juta Tujuh Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)

Fasiitas Bimtek

  • Bahan Ajar Modul ( Softcopy Dan Hardcopy)
  • Seminar Kit
  • Kuitansi Pembayaran Perpeserta
  • Sertifikat
  • Tas Kegiatan
  • Konsumsi Dan Coffe Break Selama Kegiatan
  • Kartu Tanda Peserta
  • Penjemputan Di Bandara / Stasiun Bagi Peserta Rombongan Minimal 8 Orang Peserta

Tata Cara Pendaftaran:

  • Surat Undangan Kegiatan Beserta Jadwal Kegiatan Akan Dikirimkan Setelah Melakukan Konfirmasi Melalui Panitia Arie Hp/Wa: 085242961361
  • Surat Undangan Kegiatan Akan Dikirimkan Via E-Mail Dan/Atau Whatsapp
  • Bagi Peserta Minimal 5 Orang Dapat Menentukan Waktu, Tempat Dan Materi Kegiatan Sesuai Kebutuhan Peserta
  • Pendaftaran Paling Lambat 3 Hari Sebelum Pelaksanaan Kegiatan
  • Tema, Materi Serta Rundown Kegiatan Dapat Menyesuaikan Keinginan Peserta

Kontak Person




author-avatar

Tentang Platindo Pusat Pelatihan

Platindo adalah Pusat pelatihan yang yang bergerak dibidang riset, pengkajian bimbingan teknis, diklat, workshop, sertifikasi, pelatihan dan pendidikan non formal. Platindo didirikan sebagai pengembangan sumber daya manusia (SDM) terutama dibidang pendidikan. Baik bagi pemerintah pusat, pemerintah daerah, swasta & mahasiswa.

Posting Terkait

Tinggalkan Balasan